Dandim 0824/Jember Silaturahmi Ke PG Semboro, Mantapkan Komunikasi Sosial

    Dandim 0824/Jember Silaturahmi Ke PG Semboro, Mantapkan Komunikasi Sosial

    JEMBER – Kesempatan berada di wilayah Pos Koramil 0824/41 Semboro, Dandim 0824/Jember melaksankaan silaturahmi ke Perusahaan Gula (PG) Semboro dan Muspika Semboro, hal ini tentunya dalam memantapkan komunikasi sosial denga usahawan dan mitra pemerintahan.

    Didampingi Kasdim 0824/Jember Mayor Inf Herawady Karnawan dan Perwira Staf, Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, kedatangannya disambut langsung oleh manager PG Semboro Diputra Risman, Kepala Desa Semboro Antoni dan Kepala Desa Sidomulyo Waseso.

    Usai perbincangan di ruang tamu manager PG Semboro, dandim memberikan kenang-kenangan berupa plaket kepada manager Diputra Risman. Manager PG Semboro Diputra Risman dalam pernyataannya menyampaikan terima kasih dengan kedatangan Dandim 0824/Jember, di PG Semboro, tentunya ini menjadi penyemangat kami dalam meningkatkan produksi gula, untuk persediaan masyarakat Kabupaten Jember dan sekitarnya.

    Sebagai bagian dari Pemerintah Dandim 0824/Jember juga menyampaikan pesannya agar kami membantu memantau pasar, agar jangan sampai ada kelangkaan persediaan gula di pasar, dan kita akan mendukung operasi pasar dalam menjaga stabilitas inflasi di Kabupaten Jember. Jelas Diputra Risman.

    Sementara itu Dandim 0824/Jember Latkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, juga menyampaikan terima kasih kepada manager PG Semboro yang menyempatkan waktunya menemui silaturahmi kami dari Kodim 0824/Jember. Meskipun mendadak sekalian berada di Semboro melaksankan pemakaman anggota kami yang meninggal, beliau masih bisa menyempatkan waktunya.

    Kita memantapkan Komunikasi sosial dengan kalangan usahawan, dimana disini juga terdapat ribuan karyawan, sehingga memudahkan koordinasi manakala ada permasalahan, kemudian sebagai bagian dari upaya pembinaan territorial. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0824/Jember Kunjungi Pos Koramil...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Jember Membuka Sosialisasi Pengelolaan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Irdam Brawijaya Hadiri Konsolidasi Wilayah Panitia Pemilihan Kecamatan Pilkada se-Jawa Timur
    Ketua Dewan Pers Apresiasi Kinerja Humas Polri di Hari Jadi Ke-73 Humas Polri
    Komjen. Pol. Boy Rafli Sebut Humas Polri Harus Terus Berinovasi
    Polres Jember Amankan Talk Show "Islamic Student Festival 2024" untuk Tingkatkan Partisipasi Pemilih Pemula dalam Pilkada
    Polisi Kawal Ketat Kedatangan Surat Suara Pilkada Serentak 2024 di Jember
    Pak Bhabin Polres Jember dan Tiga Pilar Desa Pontang Raih Anugerah Patriot Jawi Wetan II
    Polres Jember Gelar Pembekalan Psikologi Massa untuk Personel PAM TPS Pilkada 2024
    Aiptu Wahyudi Bhabinkamtibmas Bersama Tiga Pilar Desa Pontang Raih Anugerah Patriot Jawi Wetan II
    Personel Kodim 0824/Jember Apel Gabungan Di Polres Jember, Antisipasi Perkembangan Situasi Wilayah
    POLICE GOES TO SCHOOL: SATLANTAS POLRES JEMBER SOSIALISASIKAN TERTIB BERLALU LINTAS KEPADA 1.400 SISWA SMK ISLAM BUSTANUL ULUM PAKUSARI
    Peduli Lansia, Kapolsek Puger Bersama Anggota Kunjungi Panti Werda dan Berikan Bantuan
    Polres Jember Amankan Talk Show "Islamic Student Festival 2024" untuk Tingkatkan Partisipasi Pemilih Pemula dalam Pilkada
    Ops Zebra Semeru 2024 Polres Jember Bersama Forkopimda Sosialisasikan Keselamatan Berlalu Lintas
    Tidak Hanya Diberi Teori, Latnister Kodim 0824/Jember Juga Lakukan Praktek di Lapangan Tingkatkan Profesionalisme Prajurit
    Dandim 0824/Jember Dzikir dan Do’a Bersama  Peduli Dulur Kehidupan, Beri Santunan Anak Yatim dan Kaum Duafa
    Gercep Polres Jember Bantu Penanganan Angin Puting Beliung 
    Memasuki Musim Penghujan, Dandim 0824/Jember Perintahkan Jajaran Waspada Banjir dan Wabah Penyakit
    Danposramil 0824/30 Sukorambi Bersama Muspika Hadiri Orientasi Tim Pendamping Keluarga Stunting, dipimpin Wabup Jember

    Ikuti Kami